Kontradiktif Albani dalam memberi penilaian dhaif dan shahih suatu hadits.
Hadits riwayat Imam Abu Daud.
عن أبي سعيد الخدري أن رجلا هاجر إلى رسول الله صلى الله عليه وسلم من اليمن فقال هل لك أحد باليمن قال أبواي قال أذنا لك قال لا قال ارجع إليهما فاستأذنهما فإن أذنا لك فجاهد وإلا فبرهما
Dari Abu Sa'id al-khudri radhiyallahuanhu bahwa seorang pemuda dari negri Yaman hijrah menemui Rasulullah ﷺ, dan beliau bersabda: "Apakah engkau memiliki seorang kerabat di Yaman ?", pemuda tersebut menjawab: "kedua orang tua-ku." Kemudian nabi ﷺ bertanya; "adakah kedua orang tua-mu telah memberi izin kepadamu? ", pemuda tersebut menjawab; "Tidak", Rasulullah ﷺ bersabda: "Pulanglah kepada kedua orang tua-mu dan mintalah izin kepada keduanya, jika keduanya mengizinkan-mu maka berjihadlah, namun jika tidak maka berbaktilah engkau terhadap keduanya".
Albani didalam kitab Shahih Sunan Abu Daud mengatakan hadits ini shahih.
Namun uniknya di dalam kitabnya yang lain yaitu Ghayat al-Maram, Albani mengatakan sanad hadits ini dhaif disebabkan dalam riwayat Abu Daud terdapat jalur sanad dari Darraj .
Menurut Albani disebabkan sanad dari Darraj ini yang menjadikan-nya dhaif.
Disinilah letak pertentangan yang sangat teramat sering terjadi yang dialami oleh Albani yaitu menjarh dan mentakdil orang yang sama dengan penilaian yang berbeda, sehingga yang terjadi mensahihkan disatu keterangan kemudian pada lain keterangan mendhaifkan-nya.
وربنا الرحمن المستعان ....
📌 Abu Muhammad Al-Maduri حفظه الله
Hadits riwayat Imam Abu Daud.
عن أبي سعيد الخدري أن رجلا هاجر إلى رسول الله صلى الله عليه وسلم من اليمن فقال هل لك أحد باليمن قال أبواي قال أذنا لك قال لا قال ارجع إليهما فاستأذنهما فإن أذنا لك فجاهد وإلا فبرهما
Dari Abu Sa'id al-khudri radhiyallahuanhu bahwa seorang pemuda dari negri Yaman hijrah menemui Rasulullah ﷺ, dan beliau bersabda: "Apakah engkau memiliki seorang kerabat di Yaman ?", pemuda tersebut menjawab: "kedua orang tua-ku." Kemudian nabi ﷺ bertanya; "adakah kedua orang tua-mu telah memberi izin kepadamu? ", pemuda tersebut menjawab; "Tidak", Rasulullah ﷺ bersabda: "Pulanglah kepada kedua orang tua-mu dan mintalah izin kepada keduanya, jika keduanya mengizinkan-mu maka berjihadlah, namun jika tidak maka berbaktilah engkau terhadap keduanya".
Albani didalam kitab Shahih Sunan Abu Daud mengatakan hadits ini shahih.
Namun uniknya di dalam kitabnya yang lain yaitu Ghayat al-Maram, Albani mengatakan sanad hadits ini dhaif disebabkan dalam riwayat Abu Daud terdapat jalur sanad dari Darraj .
Menurut Albani disebabkan sanad dari Darraj ini yang menjadikan-nya dhaif.
Disinilah letak pertentangan yang sangat teramat sering terjadi yang dialami oleh Albani yaitu menjarh dan mentakdil orang yang sama dengan penilaian yang berbeda, sehingga yang terjadi mensahihkan disatu keterangan kemudian pada lain keterangan mendhaifkan-nya.
وربنا الرحمن المستعان ....
📌 Abu Muhammad Al-Maduri حفظه الله
Komentar
Posting Komentar
Harap berkomentar yang baik