Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

bahsul masail

1.     Deskripsi Masalah Baru baru ini ada berita unik pengkritis kaligrafi mengatakan dalam produk PT Unilever terdapat lafadh سبحان الله sedangkan produk-produk tersebut kebanyakan berupa produk-produk yang berhubungan dengan kamar mandi. Pertanyaan a.         Bagaimana hukum meletakkan produk-produk tersebut di kamar mandi ? PP. Roudlotul Ulum Besuk Pasuruhan 0343-412835 Jawaban : a.         Diperbolehkan secara mutlak baik realitanya tulisan tersebut dipastikan bukan اسم المعظم atau tulisan tersebut merupakan اسم المعظم dari sebagian jenis khath Arab. Catatan; seandainya tulisan tersebut merupakan asmaul mu'adhom dari salah satu jenis khoth Arab , maka alasan bolehnya karena sulitnya terbaca secara 'urfi. b.        Gugur. Referensi : 1.        Mughni al-Muhtaj, juz I hal. 40 2.        Nihayah al-Muhtaj, juz   I hal 132-133 3.        Bujairomi 'ala al-

bahsu masail

LBM JA-TIM 81. Sebagaimana kita maklumi setiap tanggal 17 Agustus kita senantiasa menyelenggarakan peringatan kemerdekaan dengan berbagai bentuk kegiatan baik dengan karnaval maupun lainnya. Pertanyaan: Adakah konsepsi Islam yang menerangkan tentang peringatan hari kemerdekaan, jikalau ada bagaimanakah bentuknya?                                                      (PP. As-Sunniyyah Kencong Jember) Jawaban : Tidak ada konsepnya secara khusus, namun di perbolehkan untuk mengenang dan mensyukuri bebasnya Indonesia dari belenggu penjajahan orang kafir dengan syarat tidak ada kemunkaran   dalam peringatan tersebut. Referensi : 1. Tarsyihul Mustafidin Hal. 326                          2. Haulal Ihtifal Hal : 6 dan 24 – 25                          3. Yasalunaka Li Ahmad Muhammad Jamal Hal.68 1-وفى ترشيخ المستفدين للعلامة الفاضل الأستاذ الكامل السيد علوى بن السيد احمد السقاف ما نصه : واما ما يعمل فيه فينبغى ان يقتصر فيه على ما يفهم الشكر لله تعالى منا نحو