Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2019

SETELAH BERBUKA MELIHAT DARAH HAID, BAGAIMANA PUASANYA

SETELAH BERBUKA MELIHAT DARAH HAID, BAGAIMANA PUASANYA  Assalamu'alaikum... izin bertanya Ada wanita berpuasa sampai berbuka, ketika mau sholat maghrib dilihat ada darah haid. Bagaimana status puasanya karena tidak tahu darah haid keluarnya sebelum atau sesudah maghrib... Terima Kasih... *Jawaban* Waalaikumsalam wr. wb Dalam permasalahan ini terdapat qoidah yang sangat masyhur, diantaranya dikemukakan oleh Imam Suyuti dalam Asybah Wa Nadhoir Hal 59. Beliau mengatakan : Kaidah : Hukum asal untuk sesuatu yang baru datang itu dira-kirakan pada waktu yang paling dekat. Dan termasuk Cabangan masalah ini adalah : "Jika ada seseorang melihat sperma dipakaiannya, dan ia tidak ingat kalau ia mimpi, maka wajib baginya untuk mandi menurut pendapat yang sohih" . Imam Syafii berkata dalam kitab Al Umm : "Dan wajib mengulangi setiap sholat yang dikerjakan mulai bangun dari akhir ia tidur [sebelum akhirnya ia melihat sperma]". Maksudnya ketika ada sesuatu